iklan laris

Senin, 06 September 2021

UJI PROTEIN

 

PENGENALAN UJI PROTEIN

 

1.      UJI NINHIDRIN

·       Uji umum untuk adanya  asam amino dan protein.

·       Ninhidrin dapat merubah asam amino mrnjadi aldehid.

·       Adanya asam amino atau protein ditunjukkan oleh terbentuknya warna ungu

 

2.      UJI BIURED

·       Uji umum protein (pada ikatan peptide)

·       Reaksi dilakukan dengan meneteskan larutan NaOH kedalam sampel, dan di tambah beberapa tetes larutan CuSO4 (encer).

·       Reaksi positif memberikan warna ungu. Yang menunjukkan sampel tersebut memiliki gugus peptide

 

3.      UJI MILLON  NASSE

·       Uji ini digunakan untuk mengidentifikasi adanya Tirosin pada protein.

·       Jika  positif akan menghasilkan endapan merah yang menunjukkan adanya venol  pada protein

 

4.      UJI XANTOPROTEAT

·       Uji proten yang mengandung  gugus fenil (Cincin Benzena)

·       Jika uji positif akan terbentuk warna kuning.yang kemudian jadi jingga

             

5.      UJI BELERANG

·       Untuk menguji adanya belerang  dalam protein.

·       Maka kedalam protein ditambahkan NaOH pekat dan dipanaskan.

·       Adanya belerang ditunjukkan terjadinya endapan Hitan  dari PbS



Tidak ada komentar:

Posting Komentar